Minggu, 16 Agustus 2015

Spesifikasi Dan Harga Terbaru Nikon D90 2015

Tags

INFO-DSLR - Spesifikasi Dan Harga Terbaru Nikon D90 2015. Kamera Nikon D90 termasuk kamera yang digemari oleh para fotografer baik pemula maupun yang profesional. Kamera yang juga memiliki body yang simple dan elegan ini termasuk jenis kamera yang masuk kategori semi profesional, meskipun banyak para fotografer yang menentang pernyataan itu.
Spesifikasi Dan Harga Terbaru Nikon D90 2015
Nikon D90

Kamera Nikon D90 ini dibekali dengan sensor CMOS DX-Format dengan resolusi 12.3 Megapiksel. Tidak lupa kamera ini juga dilengkapi dengan prosessor pengolah gambar expeed sehingga kualitas gmabar tentunya akan lebih mantap dan kaya akan warna. Kamera Nikon D90 memiliki range iso 200 - 3200, dan juga range shutter speed 30 1/4000 s. Sedangkan untuk kualitas perekaman video, kamera Nikon D90 ini juga dibekali dengan kemapuan HD Recording yang akan memaksimalkan kepuasan anda dalam membuat gambar  yang bergerak alias video.

Untuk lebih jelasnya tentang spesifikasi dan harga terbaru kamera Nikon D90 2015 ini anda bisa melihat lebih lengkapnya di bawah ini.

Spesifikasi Kamera Nikon D90


Fitur Spesifikasi
Ukuran (L x W x H cm) 13.2 x 10.3 x 7.7 cm
Berat (kg)
0.26
Ukuran Layar 3.0"
Type Nikon D90
Warna Hitam
Megapixel 12.3MP
Video HD Movie Recording
Input USB
Output Component Video|Composite Video|USB|HDMI
Wide Angle Video Ya
Type Baterai Li-Ion
Format JPEG, RAW
Ukuran File 4288 x 2848
Format Video Motion JPEG
Screen dots 920.000
Resolusi Video 1280 x 720
Image Stabilization Ya
Range Aperture Lensa f/3.5-5.6
ISO Range Auto, 200 - 3200
Range Shutter Speed 1/4000 - 1/30 detik
Built in Flash Ya
Type Memory Card SD/SDHC
HDMI Port Ya
Type Layar TFT LCD (160 degree viewing angle)


Harga Terbaru Nikon D90
 
Untuk harga sendiri dari Kamera Nikon D90 itu tergantung wilayah dan toko yang menjual kamera tersebut. Tetapi untuk referensi harga kamera Nikon D90 adalah sekitar Rp. 9.700.000.

Sekian postingan tentang Spesifikasi Dan Harga Terbaru Kamera Nikon D90. Semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi kita semua kususnya bagi kita yang sedang menekuni hobi fotografi.

2 komentar

kenapa mahal mas? padahal kan cuma 12 megapixel? kalo sama d3100 bedanya apa?

silahkan lihat disini gan untuk penjelasan lebih lengkapnya https://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20120112020524AAV65hq


EmoticonEmoticon